Sinopsis Imlie yang tayang di ANTV pada Minggu, 4 Juni 2023 nanti akan adanya tingkah laku Jyoti yang tidak menyenangkan.
Sebelumnya Jyoti mengatakan kepada Nila dan Budia jika dirinya masih dapat memisahkan Imlie (Sumbul Touqeer Khan) dan Aryan.
Meskipun Imlie (Sumbul Touqeer Khan) dan Aryan (Fahmaan Khan) saat ini sedang bahagia mendengar kabar kehamilan Imlie.
Apalagi Imlie (Sumbul Touqeer Khan) dan Aryan sama-sama sibuk mencari nama yang pas untuk bayi mereka.
Imlie (Sumbul Touqeer Khan) ingin anaknya dipanggil Kicu sedangkan Aryan (Fahmaan Khan) ingin anaknya dipanggil dengan nama Chiko.
Namun, baik Imlie (Sumbul Touqeer Khan) dan Aryan sama-sama tidak masalah apapun jenis kelamin anak mereka nanti.
Bagi Aryan (Fahmaan Khan) yang penting dirinya dapat merawat Imlie (Sumbul Touqeer Khan) dan bayinya.
Aryan (Fahmaan Khan) mengatakan kepada Imlie jika dirinya harus fokus dengan kebahagiaannya sendiri dan jangan memikirkan orang lain.
Jyoti yang sudah tidak mendapat dukungan, mencoba untuk realistis dengan berpikir baik untuk dirinya sendiri.
Namun, Nila bertanya apa yang telah Jyoti rencanakan untuk membuat Imlie (Sumbul Touqeer Khan) celaka.
Jyoti menjelaskan jika pintu kamar Aryan sudah dimanipulasi olehnya yang di mana jika Imlie memegang knop pintu akan terjadi sebuah masalah.
Saat Imlie (Sumbul Touqeer Khan) sudah hendak memegang knop pintu, Aryan (Fahmaan Khan) menghentikannya.
Aryan (Fahmaan Khan) menjelaskan kepada Imlie jika dirinya berjanji jika dirinya tidak dapat mempertaruhkan nyawa istri dan bayinya.
Imlie (Sumbul Touqeer Khan) yang merasa jika Aryan ini aneh, kemudian bertanya apa yang ada di knop pintu kamar mereka.
Sebelum Imlie (Sumbul Touqeer Khan) membuka knop pintu, Aryan (Fahmaan Khan) memutuskan untuk memegangnya terlebih dahulu.
Tetapi, Jyoti justru muncul dan menghentikan niat Aryan (Fahmaan Khan) untuk memegang knop pintu tersebut.
Jyoti menjelaskan jika dirinya telah membaca bagan Aryan yang di mana hari ini logam membawa pertanda buruk bagi Aryan (Fahmaan Khan).
Meskipun Jyoti sudah menjelaskannya, namun Aryan (Fahmaan Khan) dengan lantang mengatakan jika dirinya tidak percaya dengan tahayul.
Setelah menjawab Jyoti, Aryan (Fahmaan Khan) langsung menggendong Imlie di depan Jyoti dan langsung menendang badan pintu untuk membukanya.
Tingkah Aryan (Fahmaan Khan) yang menggendong Imlie (Sumbul Touqeer Khan) membuat Jyoti cemburu bukan main.
Apalagi saat melihat Aryan (Fahmaan Khan) dan Imlie (Sumbul Touqeer Khan) memasuki kamar mereka.***